Kamis, 19 Maret 2009
Majalah Lama: "RRI Radio dan Televisi" Tahun 1967
Penerbit: Direktorat Radio Republik Indonesia Departemen Penerangan Alamat: Medan Merdeka Selatan No. 17 Djakarta. Pengelola: Tak Ada Keterangan.
Isinya, selain beberapa tulisan yang berifat umum, banyak sekali lembar yang dipakai untuk memuat acara radio dan televisi. Misalnya, acara radio programa nasional, radio programa khusus, acara TVRI saluran 9, radio programa lokal, dan seterusnya. Ada juga cerita fiksi (cerpen).
Majalah yang tampak di blog adalah edisi No. 5/30 April 1967. Harga: Rp. 20,-. Cover Depan: Ida Rojani.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
3 komentar:
Mas bisa saya minta kopi atau scan majalah ini? Saat ini saya sedang mengumpulkan dokumentasi terkait radio jaman dahulu. Majalah yang berhasil saya peroleh baru "Pedoman Radio" tahun 1952. Saya dapat dihubungi di radiotabung ed yahu dot kom
tabik
Halo Pak,
Selain RRI Radio dan Televisi ini, ada juga majalah lain, seperti Varia Radio dan Radioa dan Masjarakat. Sudah lihat?
Kalau cuma cover depannya, bisa saja saya kirim. Tapi kalau harus scan seluruh isinya, waduh, bisa lama sekali itu.
di majalah RRI Radio dan Televisi kan ada jadwal acara RRI ama TVRI
Posting Komentar