Selasa, 13 Oktober 2009

Majalah Lama: "Liga Italia" Edisi Perdana


Penerbit: PT Sportjaya Sukses Lestari. Alamat Redaksi: Jl. Pluit Kencana Raya No. 64, Jakarta 14450. Pemimpin Umum: Entong Nursanto. Pemimpin Perusahaan: Jhonny Kho. Pemimpin Redaksi: Jan Nabut. Redaktur Pelaksana / Editor: John D Taylor (Football Italia); Sumardjo. Koresponden: Dominique Antognoni; John Pitonzo; Antonio Labbate; Susy Campanale; Giancarlo Rinaldi; Mario Risoli; David Roodin; Dave Taylor; Jonathan Grade; Richard Whittle; Laura Wurzal; Benito Montorio; Kenneth Wolstenholme; Monique Gunawan. Dewan Redaksi: Entong Nursanto; Jhonny Kho; John D Taylor; Jan Nabut; Sumardjo; Rudy Parengkuan. Tim Grafis: Julie Tane; Mary Sasmiro; Andi Wang; Boedy Utomo; Bambang P. Sulistiyo; Dedi Sumardi; Hery Aryadi. Photographer: Richiardi; Dominique Antognoni; Brian Spencer. Dokumentasi: Irwan Tirta. Keuangan: Suryawaty. Distribusi: Tri Kendar Meldianis. Iklan: Dwi Bustomi; Henny. Pemasaran dan Promosi: Jhonny Kho. Sekretariat: Elly; Tetty. Bagian Umum: Stephanie.

Media ini merupakan hasil kerjasama dengan majalah Football Italia terbitan London, Inggris. Terbit tiap hari Jumat minggu pertama awal bulan. Fokus sajiannya ialah Liga Italia, termasuk Seri A, Seri B, Copa Italia, dan lain-lain. Beberapa nama rubriknya, antara lain, Laporan Utama; Profil Bintang; Pojok Iseng; Gosip; Profil Klub; dan masih banyak lagi.

Majalah yang tampak di blog adalah Edisi 01/Tahun I/Desember 1988. Harga: Rp. 20.000,- (Pulau Jawa).

2 komentar:

ustad omen'Z mengatakan...

harga y jangan segitu atuh da udah bekas, 1/2 harga dech setuju...

Kemala Atmojo mengatakan...

Pak Ustad,

Koleksi ini tidak dijual Pak. Harga itu ditulis di sini sekadar mencantumkan harga majalah tersebut di cover.

Terima kasih.