Jumat, 18 September 2009
Majalah Lama: "Intan" Tahun 1983
Penerbit: Yayasan Beraya Press. Manajemen: PT Intan Permata Dipta. Alamat Redaksi: Jl. Bunga Kamboja 1-A, Cipete Selatan, Jakarta Selatan. Direktur: Hoddy Wifanie; Tania Rosalia; Thaufik Thoha. Pemimpin Redaksi / Penanggung Jawab: Thaufik Thoha. Wakil Pemimpin Redaksi: R. Suwardikusumo. Redaktur Pelaksana: Rudjito SK. Staf Redaksi: Noeke Hari Susatiyo; Lenny Purnama; Nani Pranatyo; Anita e.f. Ekel; Harry Suwandito; Y. W. Mulyadi. Pembantu Ahli: Rudy Hadisuwarno; Hartanto Husodo; Lily Djunaidi (Rambut & Kecantikan); Poppy Dharsono (Busana); Lia Aminudin (Bunga). Disain Grafis: Suky Sastra. Koresponden Luar Negeri: Mary Lai Stirland (Paris); S. K. Owens (London); Nina C (Melbourne); Lulun Ariawan (New York). Sekretaris Redaksi: Yustina E. R. Iklan / Promosi: Lilyana Susanto.
Motto: Majalah Fesyen, Rambut & Kecantikan. Maka mayoritas isi majalah ini adalah artikel yang berkaitan dengan ketiga topik tersebut. Ada soal mode rambut terbaru, perhiasan, disainer dan karyanya, perawatan kulit, fashion show, dan lain-lain. Selain itu, ada juga sedikit tentang makanan dan teka-teki.
Majalah yang tampak di blog adalah edisi No. 07/September 1983. Harga: Rp. 1.500,-. Cover Depan: Dewi Mochtar.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar