Senin, 07 September 2009

Majalah Gratis: "Pembaharuan" Edisi Perdana


Penerbit: Dewan Pimpinan Pusat Angkatan Muda Pembaharuan Indonesia (DPP AMPI). Alamat Redaksi: Taman Anggrek, Slipi, Jakarta. Pemimpin Umum / Penanggung Jawab: Widjanarko Puspoyo. Wakil Pemimpin Umum / Penanggung Jawab: Rambe Kamarul Zaman. Pemimpin Redaksi: Syamsul Muarif. Wakil Pemimpin Redaksi: L. Freemont Pello. Redaksi Pelaksana: Anwa Adnan Saleh; Ichsan N; Fahri Andi Laluasa. Sidang Redaksi: Widjanarko P.; R. Kamarul Zaman; Syamsul M.; L. Freemont P.; Bandjar Marpaung – Anwar; Ichsan Noorsy; Fahri Andi; Jaya Putra; Saud Tobing; Hari Siregar; Rudi Parasdio; Mulyadi B. Staf Redaksi: Fikri Casidy; Christon M; Deddy Triyono; Marsius. Artistik/Ilustrasi: Sentot; Rusli Desilego. Manager Penerbitan: Mulyadi Budiman. Tata Usaha: Sudarmadji; Iyan.

Isinya, selain artikel tentang kegiatan AMPI, juga berbagai pemikiran baik mengenai AMPI, Golkar, Orde Baru, dan hal-hal umum lainnya. Pada nomor ini, misalnya, ada tulisan mengenai Golkar dan Hakekat Orde Baru; Strategi Pembinaan Generasi Muda; AMPI dan Tantangan Masa Depan; Hukum & Kekuasaan; Tri Sukses AMPI; dan lain-lain.

Majalah yang tampak di blog adalah Edisi No. 01/Perdana/Maret 1991. Keterangan Cover: Penyematan tanda kesadaran hukum pemuda oleh Menteri Kehakiman Ismail Saleh SH kepada Ketua Umum DPP-AMPI di Medan, Sumatera Utara.

Tidak ada komentar: