Jumat, 13 November 2009
Majalah Lama: "Ina" Tahun 1999
Penerbit: PT Atmo Bismo Sangotrah. Alamat Redaksi: Mitra Building, Lantai 7, Jl. Gatot Subroto Kav. 21, Jakarta 12930. Pemimpin Umum / Perusahaan: Satmowi Atmowiloto. Pemimpin Redaksi: GB. Sarsidi. Redaksi: Amron Trisnardi. Ilustrator: D. Cedhaar(Redaktur); Yulianto; Giant; Wandy's. Artistik: Dito Sugito (Redaktur); Eko Indriyanto Rhs; Herman Soedjana. Sekretariat: Eriesta Harsanti. Setting: Ant. Budi Susilo. Direktur Utama: Arswendo Atmowiloto. Direktur: Didik Soemintardjo; Tonyadi Halim; Ivan Karta Winata. Iklan/Promosi: Gandung Kardiyono (Manajer). Iklan: Erlinda Triana (MAnajer); Elysa Ariani. Distribusi: Supriyanto(Manajer); Benyamin Yahno. Produksi: Benny Hajon (Manajer).
Masih satu grup dengan majalah Ino. Motto: Lebih baik - Lebih Menarik - Lebih Mendidik. Isinya ada cerita bergambar, cerita pendek (cerepen), permainan, mewarnai, puisi, TTS, kuis, dan lain-lain.
Majalah yang tampak di blog adalah No. 16/Minggu III/Tahun I/Mei 1999. Harga: Rp. 4.000,-
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
2 komentar:
kenapa sekarang majalah Ina sudah tidak terbit lagi?sayang sekali,padahal ini adalah majalah yang sangat mendidik.dulu saya berlangganan dan saya merasa majalah ini menarik dari mulai halaman pertama hingga terakhir.Anak-anak zaman sekarang sudah tidak punya majalah-majalah anak untuk dibaca.
benar, sayang sekali majalah ina tidak di lanjutkan. padahal saya waktu SD berlangganan dari keluaran pertama/Edisi 01. Wawasan saya jadi lebih banyak dibandingkan teman - teman saya di sekolah. sampai guru bertanya," Kamu rajin membaca majalah ya?" dan saya menjelaskan saya berlanggana Majalah Ina.
dan sekarang saya rindu kisah - kisah Mandoblang nya, berharap ada di publikasikan via online.
Semoga majalah Ina dapat terbit lagi walaupun berbentuk online. dan sebarkanlah pendidikan yang baik benar kepada generasi muda
Posting Komentar