Rabu, 05 Agustus 2009
Majalah Lama: "Warta Bea Cukai" Tahun 2004
Penerbit: Direktorat Jenderal Bea dan Cukai. Alamat Redaksi: Jl.Jenderal A. Yani (By Pass), Jakarta Timur. Pelindung: Drs, Eddy Abdurrachman (Direktur Jenderal Bea dan Cuai). Penasehat: Drs. Sjahrir Djamaludin (Direktur Penerimaan & Peraturan Kepabeanan dan Cukai); Drs. Ibrahim A, Karim (Direktur Teknis Kepabeanan); Drs. Kamil Sjoeib MA (Direktur Cukai); Drs. Sofyan Permana (Direktur Pencegahan & Penyidikan); Drs. Djoko Wiyono MA (Direktur Verifikasi & Audit); Drs. Irwan Ridwan (Direktur Kepabeanan Internasional); Drs.Jody Koesmendro (Direktur Informasi Kepabeanan & Cukai); Toto Sugiatno Samingan, SH (Kepala Pusat Pendidikan dan Pelatihan Bea dan Cukai); Drs. Bambang Heryanto, Ak (Inspektur Bea dan Cuka). Ketua Dewan Pengarah: Drs. Thomas Sugijata (Sekretaris Direktorat Jenderal Bea dan Cukai). Wakil Ketua Dewan Pengarah / Penanggung Jawab: Ariohadi, SH., MA (Kepala Bagian Umum). Dewan Pengarah: Ir. Oentarto Wibowo, MPA; Ir. Agus Sudarmadi, MSc.; Ir. Agung Kuswandono, MA; Drs. Mujardy; Dr. Bachtiar, MSi.; Sugiarto SH; Drs. Sindarto Diwerno Putro, Ak; Dra. Istyastuti Wuwuh Asri, MSi.; Suwito, SH; Drs. Ahmad Dimyati. Pemimpin Redaksi: Lucky R. Tangkulung. Redaktur Pelaksana: Aris Suryantini. Redaktur: Supriyadi Widjaya; Ifah Margaretta Siahaan; Zulfril Adha Putra. Fotografer: Andy Tria Saputra. Koresponden Daerah: Ignatius Agus Nugraha (Medan); Leksi Andra Serumena (Jayapura); Syamsul Gunawan (Makassar); Bendito Menezes (Denpasar); Haqqul Yaqin Syaifuddin (Palembang); Ismail Fahmi Arif (Balikpapan). Koordinator Pracetak: Asbial Nurdin. Sekretaris Redaksi: Kitty Hutabarat. Pemimpin Usaha/Iklan: Piter Pasaribu. Tata Usaha: Agus Kuncoro, S.Sos, SE, Ak; Untung Sugiarto. Iklan: Wirda Renata Pardede. Sirkulasi: H. Hasyim; Amung Suryana. Bagian Umum: Rony Wijaya.
Terbit sejak 25 April 1968. Misi majalah ini ada dua.Pertama, Membimbing dan meningkatkan kecerdasan serta kesadaran karyawan Direktorat Jenderal Bea dan Cukai terhadap tugas negara. Kedua, mendekatkan hubungan antara atasan an bawahan serta antara karyawan Direktorat Jenderal Bea dan Cukai dengan masyarakat. Isinya, selain masalah sekitar bea cukai, juga ada beberapa artikel umum. Beberapa nama rubrikya, antara lain, Laporan Utama; Daerah ke Daerah; Mitra; Seputar Bea Cukai; dan masih banyak lagi.
Majalah yang tampak di blog adalah Edisi 359/Tahun XXXVI/Oktober 2004. Harga: Rp. 10.000,- (Pengganti Ongkos Cetak).
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar