Senin, 31 Agustus 2009

Majalah Gratis: "Warta Industri" Tahun 1959


Penerbit: Tak ada keterangan spesifik. Alamat: Djl. Gadjahmada No. 8, Djakarta. Pengelola: Tak ada keterangan spesifik.

Seperti tertulis di cover depan, majalah ini membawa suara Departemen-departemen Perindustrian Dasar/Pertambangan - Perindustrian Rakjat. Pada edisi ini, antara lain, ada tulisan berjudul Pengawetan Ikan oleh R. Soeprihatin. Lalu Psychologie tentang Warna oleh Tjoa Tjoen Hian; dan tulisan bertajuk Hubungan Antara Pertanian dan Perindustrian dalam Sektor Pertekstilan oleh A. Sofjan. Beberapa nama rubriknya, antara lain, Industrialisasi; Perkembangan Industri; Soal-soal yang Patut Diketahui; dan lain-lain.

Majalah yang tampak di blog adalah edisi No. 8/Tahun V/Agustus 1959.

Tidak ada komentar: