Kamis, 13 Mei 2010
Majalah Lama: "Seni" Tahun 1955
Penerbit: Tak ada keterangan spesifik. Alamat Redaksi: Tak ada keterangan. Redaksi: H.B. Jassin; Trisno Sumardjo; Amir Pasaribu; Zaini.
Isinya ada sajak, gambar skets, resensi buku, dan tulisan-tulisan tentang seni dan kebudayaan. Dalam edisi ini, misanya, Sitor Situmorang menulis dengan judul: Pengaruh Luar Terhadap Sastra Indonesia Jang Terbaru". Lalu ada sajak-sajak karya Puranto Yapung, Suyatna Anirun, Pinoragangga, dan Sugiarta Sriwibawa. Juga beberapa artikel usalan seni, reportase kegiatan seni, dan lain-lain.
Majalah yang tampak di blog adalah edisi No. 3/Tahun I/Maret 1955.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
1 komentar:
Selamat Pagi/Siang/sore, saya mau tanya apakah saya boleh melihat langsung majalah tersebut di perpustakaan/kantor Bpk. K.Atmojo sehubungan dengan bahan penelitian saya terhadap majalah ini ? sebelumnya saya sudah pernah lihat majalah ini di museum sonobudoyo namun bukan versi original.
terima kasih.
Posting Komentar