Rabu, 20 Mei 2009

Majalah Lama: "Tindjauan" Tahun 1951


Penerbit: Keluarga Tindjauan. Alamat: Djalan Pemuda No. 14 (atas). Pimimpin Umum: A. Azis. Pimpinan Redactie: Vifa Sutomo. Redactie: Harry Soeheko. Staf Redaksi Djacarta: Gandung (pimpinan); Tjuk Atmadi; Arief Soebjakto; Moenadi Arief; Harry Rahardjo. Pembantu Redactie Surabaja: Wiwiek Hidajat; Karyono; A. Hafidz. Pembantu Redactie Djacarta: Soetomo Djauhar Arifin; Soemarmo; Kusuma Hadi; Widjaja.

Ini adalah majalah mingguan. Isinya cukup bervariasi. Ada soal politik, sosial, film, dan lain-lain. Ada juga halaman untuk sajak dan cerita pendek (cerpen).

Majalah yang tampak di blog adalah edisi No. 9/Tahun III/15 Djuni 1951. Harga: Rp. 1.60,-