Sabtu, 19 Juli 2008
Majalah Lama: "Tracee Baru" Edisi Perdana
Penerbit: N.V. Harapan Masa. Pemimpin Umum: Kol. Ud. Ir. G.B. Dharma Setia. Pemimpin Redaksi: Drs. H. Nurulhuda.
Majalah ini merupakan "kelanjutan" dari majalah "Sanggar Remadja" yang tak lagi terbit. Sedikit berbeda dengan Sanggar Remadja, yang menyasar kaum remaja, majalah Tracee Baru ini kelihatan lebih dewasa. Tracee Baru berisi artikel-artikel umum, dengan penekanan pada masalah kebudayaan, pendidikan, keluarga, human interest, dan hiburan.
Majalah yang tampak di blog adalah edisi No. 1/Tahun I/Juni 1967. Harga Eceran: Rp. 15,-
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar