Minggu, 01 April 2012

Jurnal: "Public Relations Indonesia" Edisi Perdana



Penerbit: Perhimpunan Hubungan Masyarakat Indonesia (Perhumas). Alamat Redaksi: Gedung Patra Jasa Office Tower, Lantai 7, Suite 1709, Jl. Gatot Subroto Jav. 32-34, Jakarta Selatan. Pelindung: Ketua Umum Perhumas. Mitra Bestari: Prof. Dr. Alwi Dahlan; Teddy Kharsadi; Wisaksono Noeradi. Penanggung Jawab / Ketua Dewan Editor: Muslim Basya. Dewan Redaksi: Ridwan Nyak Baik; Elizabeth Goenawan Ananto; I Gusti Ngurah Putra; Elvinaro Ardianto; Emmy Dasuki; Ida Anggraeni Ananda. Redaktur Pelaksana: Irmulan Sati T. Disain / Layout: Yunirman Armianto; Hesty Hardining. Sirkulasi / Administrasi: Irawaty Tarigan; Noviana Pakasi.

Berisi tulisan ilmiah populer mengenai masalah Public Relations. Dalam edisi ini, misalnya, Muslim Basya menulis dengan judul "Pengembangan Standar Kompetensi Public Relations Indonesia". Kemudian Prayudi menulis dengan judul "Manajemen Isu dan Reputasi: Sebuah Pemahaman Awal". Dan masih banyak tulisan lainnya.

Jurnal yang tampak di blog adalah Volume 1/Nomor 1/Juni 2007.

Tidak ada komentar: