Jumat, 19 Februari 2010

Jurnal: "Institut Aeronotika dan Astronotika Indonesia" Edisi Perdana


Penerbit: Institut Aeronotika dan Astronotika Indonesia. Alamat Penerbit: Gedung BPP Teknologi, Jalan M.H. Thamrin, Jakarta Pusat. Alamat Redaksi: PT Industri Pesawat Terbang Nusantara, Gedung Pusat Teknologi, Lantai 6, Jalan Pajajaran No. 154, Bandung. Pelindung: Menteri Negara Riset dan Teknologi/Ketua Institut Aeronotika dan Astronotika Indonesia. Badan Penasehat: Prof. Dr. Ir. H. Wiryosumarto (BPPT); Ir. H.D. Pusponegoro (IPTN); Prof. Ir. W. Arismunandar (LAPAN); Ir. Karno Barkah (DEPERHUB); Ir. Supartolo (GARUDA); Prof. Ir. O. Diran (ITB). Penasehat Hukum: Achmad Baradja, SH (IPTN). Ketua Dewan Redaksi / Penanggung Jawab: Prof. Ir. O. Diran. Wakil Ketua: Dr. Ir. H. Djojodihardjo. Anggota: Dipl. Ing. E. Lambri; Prof. Dr. B. Hidayat; Dr. Ir. S. Kamil; Dr. Ir. S.D. Jenie; Dr. J. Basuki; Ir. I. Sudarwo; Dipl. Ing. Suryatin Wiriadidjaja; Meike Komar, SH.; LLM. Ketua Pengurus Harian: Dr. Ir. H. Djojodihardjo. Wakil Ketua Bidang Produksi: Ir. Gunansyah Arifin. Wakil Ketua Bidang Iklan: Ir. Firman Siregar. Wakil Ketua Bidang Sirkulasi: Suripto.

Terbit tiga bulan sekali. Jurnal ini dimaksudkan sebagai sarana komunikasi profesi dan teknis-ilmiah dari masyarakat aeronotika dan astronotika Indonesia. Isinya, antara lain, kebijakan nasional dalam industri dan teknologi aeronotika dan astronitika; berita perkembangan teknologi di kedua bidang tersebut; dan hasil-hasil penelitian.

Jurnal yang tampak di blog adalah Volume 1/Nomor 1/April-Mei-Juni/1986.

Tidak ada komentar: