Jumat, 10 Februari 2012
Majalah Lama: "Bahagia" Tahun 1966
Penerbit: Surabaya Post. Alamat Redaksi: Djalan pahlawan No. 30, Surabaja. Pemimpin Umum / Redaksi: Nj. Toety Azis. Staf Penjelenggara: Ruba'i; A. Azis; Isngadi BA; A. Malik.
Motto: Majalah Umum Bergambar. Isinya cukup bervariasi. Ada tulisan tentang politik nasional dan internasional, profil tokoh, cerita pendek, olahraga, cerita bergambar, petuah para pemuka agama, dan lain-lain. Ada juga lembaran untuk remaja. Catatan: Saya punya Edisi Perdana majalah ini.
Majalah yang tampak di blog adalah edisi No. 14 - 17/Oktober 1966. Harga: Rp. 3,-. Keterangan Cover: Berita dan gambar Konperensi Kerja PWI se-Indonesia di pasir Putih Tanggal 13 - 15 Oktober 1966. Gambar-gambar oleh: Liem Shi Tjiang.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar