Senin, 31 Oktober 2011

Jurnal: "Seni" Edisi Perdana






Penerbit: ISI Yogyakarta. Alamat Redaksi: Jalan Parangtritis KM 6, P.O Box 210, Yogyakarta. Pimpinan Redaksi: Soedarpo SP. Sekretaris: Risman Marah. Anggota: Arif Eko Suprihono; Ben Suharto; Budohardjo Wirjodirdjo; Chairul Anwar; Sri Djoharnurani; Suwarno Wisetrotomo; Theresia Suharti; Victor Ganap; Zuliah H. Siregar. Perwajahan: Altamira Design.

Motto: Jurnal Pengetahuan dan Penciptaan Seni. Isinya adalah tulisan-tulisan serius tentang aneka jenis seni. Dalam edisi ini, misalnya, Ashadi Siregar menulis dengan judul "Jagat Teater Modern: Dari Intensi ke Komunikasi". Lalu Haryati Soebadio menulis dengan judul "Menghadapi Globalisasi Seni". Kemudian Bakdi Sumanto menulis tentang "Memahami Naskah Lakon Absurd". Dan masih banyak yang lainnya.

Jurnal yang tampak di blog adalah Edisi I/01 - Mei 1991.

Minggu, 30 Oktober 2011

Majalah Gratis: "Front Liners" Tahun 2011





Penerbit: Indosat. Editorial Address: Jl. Ir. H. Juanda No. 44, Margajaya, Bekasi. Group Head Distribution & Channel Management: Agus Nurudin. Retail Channel Management: Eric Danari; Pauline M. Leander; Ali Sabana; Martina Ningrum; Syahid Prakoso; Adityo Ario Yudanto; Aditya Saksono; Vicky Aprillia; Trezya Ika Sari. National Retailers: Ahmad Budi Sahputra; Retno Wulandari; Irwan Goenarto; Lisa Riani; Hendrik. Segment Management: Hanif Achmad; Panata Marisi Nababan. Marketing Communication: Bambang Pangestu; Achmad Diponegoro. Team Distribution & Channel Management: Regional/Are. Chief Editor: Idham Slamet. Reporter: Hilfi Andali Muttaqin; Amin Purwadi. Photographer: Markus. Design: Loe_Q.

Motto: Media Komunikasi Indosat. Isinya aneka informasi mengenai aktivitas perusahaan, produk, rekanan, dan lain-lain. Selain itu, ada juga beberapa artikel umum lainnya. Misalnya, tempat wisata, TTS, resensi film, kesehatan, dan lain-lain.

Majalah yang tampak di blog adalah Edisi Juni-Juli 2011. Cover Depan: Subkhan Zainal Abidin.

Sabtu, 29 Oktober 2011

Majalah Lama: "Vidya Yudha" Edisi Perdana







Penerbit: Pusat Sedjarah Militer Angkatan Darat. Alamat Redaksi: Djalan Belitung No. 6, Bandung. Pemimpin Umum / Penanggung Djawab: Kolonel Susatyo (Kepala Pusat Sejarah Militer Angkatan Darat). Pemimpin Redaksi: Kolonel Darmono (Wakil Kepala). Dewan Redaksi: Ka. Biro Sejarah AD; Ka. Biro Perpustakaan AD; Ka. Museum AD. Pembantu-pembantu Tetap: Brigjen Sajidiman; Kolonel Purnawirawan A. Kartawirana. Tata Usaha: Biro Perpustakaan Angkatan Darat.

Majalah ini dimaksudkan sebagai sarana untuk menyiarkan bahan-bahan sejarah militer, baik militer nasional maupun internasional. Juga pengalaman-pengalaman anggota Angkatan Darat (AD) atau umum lainnya. Selain itu, majalah ini juga memuat perkembangan ilmu pengatahuan yang patut diketahui oleh segenap anggota Angkatan Darat.

Dalam edisi ini, misalnya, ada tulisan tentang perang sungai gaya gerilya, berbagai jenis operasi militer, tugas-tugas pokok TNI-AD dan dwidarma Kabinet Ampera, dan artikel lainnya.

Majalah yang tampak di blog adalah edisi No. 1/Tahun I/Djuni 1967.

Jumat, 28 Oktober 2011

Majalah Baru: "Suara Forum" Tahun 2011





Penerbit: PT Dwi Marhaeni. Alamat Redaksi: Jl. Walisongo Depok Raya No. 37, Depok. Dewan Penasehat: MS Kaban. Penasehat Hukum: Eggy Sudjana, SH.MSi. Pendiri: Hilda Dewita; A. Harimaulanah. Pemimpin Umum: Hilda Dewita. Pemimpin Perusahaan: Oktaviani P. Pemimpin Redaksi: Hilda Dewita. Redaktur Pelaksana: N. Albertgatti. Redaktur: AM Heri. Tim Editorial: Hilda Dewita; Oktaviani P; A. Harimaulanah; AN. Albertgatti. Fotografer: Dahlan P. Sekretaris Redaksi: Isnainah Mubarak. Iklan & Promosi: Teting H. Artistik/Produksi: Mujahid Ramadhan. Distribusi & Sirkulasi: Mijan. Biro: Eviyanti (Bali); Abdurrahman (Lampung); Zuki Suara (Cirebon); Bonar (Medan); Bernard Hutagaol (Pematang Siantar); Ibrahim (Batam); Efendi (Padang); Hendrik (Aceh Tenggara); Anis (Kalimantan Selatan).

Motto: Media Informasi Indonesia Terdepan. Isinya cukup bervariasi. Ada soal transportasi, ekonomi bisnis, selebriti, kesehatan, agrikultur, hukum, dan masih banyak lagi.

Majalah yang tampak di blog adalah edisi No. 2/Tahun I/Oktober 2011. Harga: Rp. 25.000,-. Cover Depan: Drh. Prabowo Respatiyo Caturroso, MM.,PhD.

Majalah Baru: "In Promo" Edisi Perdana




Penerbit: The Creator & PT Amanah Visi Bersama (AVB). Alamat Redaksi: Jl. Otista Raya No. 125-127 PPFN, Gedung Suara, Lantai 2/3, Jakarta 13330. Pemimpin Perusahaan: H. Rusnanin Yahya; Hadi Nurdjaman. Pemimpin Umum: Harry Irawan, MBA. Penasehat Hukum: Drs. Karto Manalu, SH., MH. Pemimpin Redaksi / Penanggung Jawab: Achmad Eddie Supardi. Wakil Pemimpin Redaksi: Maks Arief, , S.Sos. Redaktur Pelaksana: Ferdy Kusumah. Redaktur: Arief Husen; MH. Husniadi; Sri Rahayu Darmita. Redaktur Ahli: Drs. H. Adnan Iskandar, Msi.; DR. Harry HGanda, ASI.,MM; Sony Pudji Sasono, SH.,MM; Drs. J. Manalu, SE., MM; Dra. Irna Syafei, Spd. Sekretaris Redaksi: Rr. Tannia Muharani W. Kontributor: Indah Rosanti; Rosman Rola; Masdior RJ. Manager Marketing: Syaiful Ahmad Kohongia. Marketing & Komunikasi: Dion Cibex; Echa Aisyah; Ade Irawan; Dwi Sugiantoro; Gianto Yusupadi; Tommy; Ronald Romdiansyah; Reno Sanjaya; Andi; Anto Oncom; HP Simatupang; Hindrati Pujawati; Ilham. Fotografer: Mohammad Fikrie; Bachtiar Ilyas. Disain/Artistik: Ferdy Kusumah. Keuangan: Rr. Tannia Muharani W. Sirkulasi: Anggiatry-Bidakara (Jakarta); Arief Nugrahanto (Bekasi); Kusnadi Hambali; Jaka Fery P.ST (Bandung); Asep Bustomy (Karawan); Echa Aisyah (Bogor); Eni Nuraeni ; Chandra Gautama (Cilegon); Nurdin Longgari (Surabaya); Drs. Manihuruk M.Kop (Medan); Bambang Budiono (Bengkulu); Ibah (Lampung); Boy Dasmir (Padang); Jaman (Jambi); Drs. Supriadi, Mpd; Damang (Palembang); Acan (Bangka); Drs. Arifudsin; Drs. Urfiah Syanty; Danny Hatimurah (Makasar)(; Eddie Kusmayadhi (Palu); Drs. Haryoto (Balipapan); Endrawati, SH (Palangkaraya); Ismail Hidayat (Banjarmasin); Rayyani Iskandar (Ujungpandang); lely Nasution (Jogjakarta).

Motto: Lifestyle - Infotainment. Isinya aneka informasi tentang gaya hidup dan hiburan. Ada wawancara selebriti, fashion, musik, kuliner, astrologi, profil, dan lain-lain.

Majalah yang tampak di blog adalah edisi No. 1/Tahun I/Desember 2006. Harga: Rp. 17.500,-. Cover Depan: Ayu Anjani.

Kamis, 27 Oktober 2011

Majalah Lama: "Manajer" Edisi Perdana






Penerbit: Yayasan Tanadi. Alamat Redaksi: Jl. Cikutra VI No. 9-11, Bandung. Pelindung: Muhamad Wirahadikusuma, Ps.D. Pemimoin Umum / Redaksi: Drs. C.M. Tanadi Ak. Pemimpin Redaksi Harian / Penanggung Jawab: Ir. Andang Kasriadi. Redaktur Pelaksana I: Maman Noor. Redaktur Pelaksana II: A. Kasrinandi. Redaktur Pelaksana III: R. Mahfoel Suriadiredja. Staf Redaksi: Ir. Amirullah A. Rachman; Ir. Asep Wiyana Suhendra; Juanda Toha; Basyaruddin Asnawi; Imran Syamsir; Muhamad Yusep; Deddy Sodik; May Davith; Amien Raus; Rachmat Hidayat; Nia Widjajani. Penata Artistik / Ilustrator: Hari Budi Suryanto; Maman Noor.

Motto: Komunikasi Masyarakat dengan Para Profesional. Isinya, ada profil tokoh, laporan perusahaan, konsultasi manajemen, ringkasan buku, peralatan kerja, dan artikel-artikel lain yang berkaitan dengan dunia manajemen, bisnis, sosial, serta ekonomi.

Majalah yang tampak di blog adalah edisi No. 1/Tahun I/1984. Harga: Rp. 1.000,-. Cover Depan: Rae Sita.

Rabu, 26 Oktober 2011

Majalah Baru: "Bali Arts" Edisi Perdana





Published BY: CV Pustaka Bali Seni. Office: Jl. Kembang Matahari I/139 A, Blok B1, Bali. Director: I Wayan Suardika. Editor-in-Chief: Henny Handayani. Artistic: Gus Ryan.

Majalah ini terbit bulanan. Isinya artikel-artikel tentang seni, khususnya berbagai event yang ada di Bali. Ada soal musik, lukisan, tari, buku, pementasan, dan lain-lain. Seluruh isinya ditulis dalam bahasa Inggris.

Majalah yang tampak di blog adalah edisi No. 01/Perdana/July 2011. Cover Depan: Ayu Laksmi.

Majalah Gratis: "Berita MKGR" Edisi Perdana








Penerbit: DPD GEMA MKGR DATI I Jawa Timur. Alamat Redaksi: Jalan Ngagel Kebon Sari No. 2, Surabaya. Pelindung: Kol. Bagus Sasmito (Ketua DPD MKGR Dati I Jawa Timur). Pemimpin Umum / Pemimpin Redaksi / Penanggung Jawab: Drs. I Nyoman Adika (Ketua DPD GEMA MKGR DATI I, Jawa Timur). Anggota Redaksi: Suryonegoro, SH; Drs. M. Rochmatul Amir; Drs. Sudjanarto; Bambang Sumedi; Mulyono, SH; M. Fathorachman Ali; Titin Harianingsih; Sastro Suwito. Tata Usaha: Ismet Harahap; Abussamah; Merdy M.H.

Majalah ini ditujukan bagi anggota MKGR, khususnya yang ada di seluruh Jawa Timur. MKGR adalah singkatan dari Musyawarah kekeluargaan Gotong Royong. Ini adalah organisasi massa pendukung Partai Golkar (Golongan Karya). MKGR didirikan oleh Sugandhi, yang ketika itu juga menjadi Ketua Sekretariat Bersama Golong Karya.

Ini majalah ini ada pidato pimpinan MKGR, pidato pimpinan DPD Golkar Jawa Timur, dan sambutan-sambutan lain. Juga ada Teka Teki Silang (TTS) berhadiah

Majalah yang tampak di blog adalah Edisi Perdana. Tak ada keterangan edisi, bulan dan tahun. Dugaa saya: Akhir 1980.

Selasa, 25 Oktober 2011

Majalah Gratis: "Meg Top" Edisi Perdana








Published By: Garuda Indonesia and PT Cipta Niaga Raya (NCR) Media Division. Alamat: Jl. Anggur Barat IV No. 3, Jakarta 12014. Patron: Wage Mulyono (President Garuda Indonesia); Kussuyono, SH (Senior Vice-President Commercial). Board of Advisors: Drs. R. Prastyo; Ir. Indra Setiawan, MBA; Drs. Jansius Siahaan, MSc. Board of Directors: Tonny Sonawidjaya; Ariman K. Usman. General Manager: Johanes Sriaputra. Editor-in-Chief: Prasetya Subekti. Board of Editors: Haris Mulyapatera; Fadjar Sidik; Kundwiyatmo; Muchwendi Harahap; Deddy Triswan; Djoko Prayitno. Business Manager: Winny D. Hardy. Advertising Manager: Esther A. Sitorus. Circulation / Distribution: Marihot Siahaan; Irma Natuna.

Majalah ini didistribusikan di setiap penerbaangan Garuda baik lokal maupun internasional. Juga di kantor-kantor penjualan tiket Garudan dan beberapa hotel. Isinya ada tempat wisata, kuliner, agenda acara, kesenian, dan lain-lain. Seluruh isinya ditulis dalam bahasa Inggris.

Majalah yang tampak di blog adalah Volume I/No. 1/October-December 1994. Keterangan Cover: Portrait of Baduy's Leader.

Majalah Gratis: "Best Lifestyle" Tahun 2011






Penerbit: Panin Bank. Publishing: PT Livimbi Media, Roemah Clara. Alamat Redaksi: Panin Bank Center, Jl. Jendral Sudirman Kav. 1, Senayan, Jakarta 10270. Editorial Board: Chandra Gunawan; Lionto Gunawan; Ken Ng. Editorial Team: Susanto Gunawan; Maria de la Roque; Akte Kalengka; Rani Tanumihardja; Dieter Sugih. Contributor Photographer: Bobo Firmansyah; Ferry Zulfrizer; Insan Kurniawan; Sianny Widyasari. Contributor Writer: Virginia Rusli; Samuel Mulia; Ade Aprilia; Agung JS; Debbie S. Suryawan; Eyi Puspita; Zulmahmudi; Gunawan Widjaja; Kuteu Mayanti. Creative Design: Adieth Nugraha.

Majalah ini dipersembahkan bagi nasabah Panin Bank. Terbitn pertama kali pada Juli 2011. Isinya adalah artikel-artikel gaya hidup. Ada soal Fashion, wisata, kuliner, profil tokoh, gadget, otomotif, dan masih banyak lagi.

Majalah yang tampak di blog adalah Volume 2/Tahun 2011. Cover Depan: Astrid Ellena.

Senin, 24 Oktober 2011

Majalah Lama: "Tempo" Tahun 1974





Penerbit: Jaya Press. Alamat Redaksi: Senen Raya No. 83, Jakarta. Direksi: Eric Samola, SH.; Haryoko Trisnadi. Penanggung Jawab: Goenawan Mohamad. Editor: Bur Rasuanto. Asisten Editor: Fikri Jufri; Lukman Setiawan; Syu'bah Asa; Bastari Asnin. Staf: Salim Said; Toeti Kakiailatu; Zen Umar Purba; Putu Wijaya; Goerge Yunus Adicondro; Budiman S. Hartoyo; Ed Zoelverdi. Reporter: Herry Komar; Syahrir Wahab; Martin Aleida; Yunus Kasim; Harun Musawa; Yusril Jalinus; D.S. Karma; Renville Almatsier. Dokumentasi & Research: Mujadil; Said Muchsin. Artistik: Syahwil; Mustafa AS; Fachruddin Yahya. Koresponden: Zakaria M. Passe (Medan); Chairul Harun (Padang); Wahab Manan (Palembang); Sinansari Ecipt (Ujung Pandang).

Motto: Majalah Berita Mingguan. Ini Tempo lama yang masih diterbitkan oleh Jaya Press (sekarang oleh Tempo Inti Media). Isinya berita-berita aktual tentang berbagai sisi kehidupan. Beberapa nama rubriknya, antara lain, Ekonomi, Hukum, Nasioanl, Internasional, Pendidikan, Pokok & Tokoh, Teater, dan masih banyak lagi. Kali ini mereka membuat tulisan agak panjang soal film komedi kita, khususnya film Koboi Cengeng yang sedang laris di pasaran.

Majalah yang tampak di blog adalah No. 21/Tahun IV/27 Juli 1974. Harga: 190,-. Cover Depan: Bing Slamet.

Majalah Baru: "Bung!" Edisi Perdana






Penerbit: Ruangrupa atas dukungan Ford Foundation. Alamat Redaksi: Jl. Tebet Timur Dalam Raya No. 6, Jakarta 12820. Penanggung Jawab: Ade Darmawan. Pemimpin Umum: Ardi Yunanto. Pemimpin Redaksi: Budi Warsito. Redaktur: Ika Vantiani; Roy Thaniago; Prijanto Hardjotaruno. Penata Artistik: Reza Mustar. Penata Fotografi: Indra Ameng. Penata Letak: Genoveva Hega Densana Medyani. Fotografer Sampul: Tony Tandun. Sirkulasi: Ruby Yanuardi Tanubrata. Pemasaran: Maya Ayano.

Motto: Hidup Pria Indonesia. Isinya aneka tulisan tentang seni dan hal-hal yang berkaitan dengan dunia pria. Dalam edisi ini, misalnya, Dia Eka Saputra menulis dengan judul "Dalih Ejakulasi Dini". Lalu Mikael Johan menulis dengan judul "Rintihan Bukan Kuntilanak, Bukan Perawan". Dan masih banyak tulisan lain laigi.

Ruangrupa adalah oraganisasi seni rupa kontemporer yang didirikan pada 2000 oleh sekelompok seniman Jakarta. Kegiatan organisasi ini adalah mendorong gagasan seni rupa dalam konteks urban dan lingkup luas kebudayaan.

Majalah yang tampak di blog adalah Edisi 1/Perdana/Oktober-November 2011. Harga: Rp. 35.000,-

Minggu, 23 Oktober 2011

Majalah Gratis: "Suzuki Magazine" Tahun 2006







Penerbit: Indomobil. Alamat Redaksi: Wisma Indomobil, Lantai 7, Jalan MT Haryono Kav. 8, Jakarta 13330. Penasehat: Soebronto Laras; K. Saito; Y. Terada. Penanggung Jawab: Darmadi Tjuatja; Rudjojo Nirjana. Dewan Redaksi: Suandi Widiarto; Joko Utomo; Setiawan Surya. Redaktur Pelaksana: Priyo Kurnianto; Mardongan Harahap. Editor & Design: Zulkifli BJ & Tim. Iklan / Sponsorship: Djonet Adjar pamungkas; Daniel; Ibeth. Sirkulasi: Dewi; Harry Sarjono.

Terbit dua bulan sekali. Isinya adalah tulisan tentang aktivitas perusahaan dan produk-produk Suzuki, baik mobil maupun motor. Beberapa nama rubriknya, antara lain, Reguler; Feature; Tips; Info; dan lain-lain.

Majalah yang tampak di blog adalah edisi No. 7/Juli-Agustus 2006.

Majalah Gratis: "Bon Appetit" Tahun 2011







Penerbit: PT Kreatif Bisnis Indonesia. Alamat: Wisma Kosgoro 7F, Jl. MH. Thamrin 53, Jakarta Pusat 10350. Director: Sarliana. Business Advisor: Inokura Takayuki; Sinichiro Miyagi. Editor: Liana Hutasoit. Reporter: Achdiyati Sumi. Graphic Designer: Mayang Kurnia. IT Support: Adita Kurnia Rahman. Sales: Rifayuadrian. Marketing & Promotion: Steven Kanata. Finance Controller: Andi Muhammad Haidir. Circulation: Hendrayana; Idham Sidik.

Motto: One Stop Culinary Guide. Isinya, tentu, aneka informasi yang berkaitan dengan dunia kuliner. Ada soal restoran, profil orang, dan lain-lain. Juga ada beberapa artikel gaya hidup lainnya.

Majalah yang tampak di blog adalah edisi 07. Tak ada keterangan bulan dan tahun. Dugaan sementara saya: Agustus atau September 2011

Majalah Baru: "Kuasa Doa" Tahun 2011








Penerbit: Komunitas Hidup Baru. Alamat Redaksi: Jl. Cisadane No. 23, Cikini, Jakarta 10330. Moderator: Romo Frans Doy, Pr. Pimpinan Perusahaan / Penanggung Jawab Redaksi: Jus Soekidjo. Wakil Penanggung Jawab: Edmond Monteiro. Staf Redaksi: E. Monteiro; Jus Soekidjo; Vina; Panjikristo. Bagian Iklan: Merry Tanoko. Sirkulasi: J. Tuti. Layout & Grafis: Leey Dee. Administrasi & Keuangan: Vina.

Ini majalah rohani yang terbit bulanan. Isinya aneka tulisan untuk menambah wawasan dan siraman rohani. Ada dalam bentuk renungan, profil orang, cerita keluarga, kesaksian, konseling, resensi, dan lain-lain.

Majalah yang tampak di blog adalah Volume 6/No 8/Oktober 2011. Harga Langganan: Rp. 90,000,- (Enam edisi).

Sabtu, 22 Oktober 2011

Majalah Baru: "Biji Sesawi" Edisi Perdana







Penerbit: Biji Sesawi Media. Alamat Redaksi: Jl. Cisadane No. 23, Cikini, Jakarta Pusat 10330. Moderator: Peter Tukan, SDB. Penanggung Jawab Redaksi: Paulus Budiraharjo. Wakil Penanggung Jawab Redaksi: Jus Soekidjo. Staf Redaksi: E. Montero; Ignasius; Peter C. Bagian Iklan: Cecil; Marcel. Artistik: Hendy Soesanto. Sirkulasi: Janny S.; Maria K.; Natalie; Cecilia.

Motto: Bersama Bertumbuh dalam Iman dan Spiritualitas. Isinya adalah tulisan-tulisan mengenai agama dan hal-hal yang berkaitan dengan dunia spiritualitas. Dalam edisi ini, mereka membuat tulisan agak panjang tentang Ekaristi. Beberapa nama rubriknya, antara lain, Kronikal; Kabnar Terkini; Pilar; Testimoni; Air Hidup; Kisah Kasih; dan lain-lain.

Majalah yang tampak di blog adalah Edisi Oktober/Perdana/2011. Harga Langganan: Rp. 170.000,- (Enam Bulan).

Jumat, 21 Oktober 2011

Majalah Baru: "Jaminan Sosial" Edisi Perdana





Penerbit: Komunitas Jamsosnas Indonesia (KJI). Alamat Redaksi: Jl. H. Jaidi, RT 05/11 No. 3, Poltangan, Pasa Minggu, Jakarta Selatan. Pelindung: Tuhan Yang Maha Esa. Pendiri: Giri Suseno Hadihardjono; Achmad Subianto; Djoko Daljono. Tim Ahli: Awaloedin Djamin; Dorojatun Kuntjorojakti; Prijono Tjiptoherijanto; Oka Mahendra; Sofyan Effendi; Didin Hafidhuddin; Hotbonar Sinaga; Darwin Noor; Toni Suharto; Fuad Nasar. Pemimpin Umum / Pemimpin Redaksi: Achmad Subianto. Pemimpin Perusahaan: Djoko Daljono. Redaktur Eksekutif: Achmad Mochtarom. Redaktur Pelaksana: Budi Nugroho. Redaksi: Budut W. Andibya; Mukhlis Yusuf Arbi; Yoyok Widoyoko. Information Technology: Achmad Setio Adinugroho. Produksi / Tata Letak: Yulriza; M. Ali Imron. Pengembangan Usaha dan Kemitraan: Budi Irawan; Riwanto. Sekretariat: Mamik Rukmawati.

Motto: negara Kuat, Rakyat Sejahtera. Isinya adalah artikel-artikel yang berkaitan dengan jaminan sosial. Beberapa nama rubriknya, antara lain, Laporan Utama; Kolom; Profil; Seputar Jamsos; Hikmah; Mancanegara; dan lain-lain.

Majalah yang tampak di blog adalah Edisi Perdana/November 2011. Harga: Rp. 20.000,-. Cover Depan: Giri Suseno (Ketua Dewan Pembina KJI); dan Achmad Subianto (Ketua Umum KJI).

Kamis, 20 Oktober 2011

Majalah Baru: "Gress" Tahun 2011








Penerbit: PT Visual Dimensimedia. Alamat: Komp. Ruko I Gusti Rai, Kav. 234, GRS, Jalan Pantai Kuta, Bali. Editor & Chief: Steve. Editor: I Made Maesa. Reporter: Tony; Desak Ayu. Creative Design: Seto Langit. Photographer: Team Gress. General Manager: Lita Astuti. Marketing & Communication: Tety. Manager Circulation: Budi. Circulation: Anto. Finance & Accounting: Oci.

Motto: Hot, Wild & Sexy. Majalah ini ditujukan untuk orang dewasa (21 tahun ke atas). Isinya adalah gambar-gambar wanita seksi. Juga beberapa artikel yang ada kaitannya dengan masalah seks dan dunia malam.

Majalah yang tampak di blog adalah Edisi 04/Oktober 2011. Harga: Rp. 24.000,- (Jawa) dan Rp. 28.000,- (Luar Jawa). Cover Depan: Vieta Zelova.

Selasa, 18 Oktober 2011

Majalah Gratis: "Spirit of Asita" Edisi Perdana








Publisher: Association of the Indonesia Tours & ravel Agencies of West Nusa Tenggara Province. In Association With: Bali Echo Magazine and Bahana Kreasi Dewata. Address: DPD ASITA NTB, Jl. HOS Cokoroaminito No. 3, Mataram 83126, Lombok - NTB. Head of Publisher: Ir. Misbah Mulyadi. Production Advisor: Ery Setiajid. Business Manager: Indra W. Soebroto. Managing Editor: Benito Lopulalan. Creative: A. Mulyadi.

Isinya tentang kesenian, tempat rekreasi, kerajinan, restoran, sejarah, event, dan lain-lain yang ada di kawasan Nusa Tenggara Barat. Seluruh isinya ditulis dalam bahasa Inggris.

Majalah yang tampak di blog adalah Volume I/March-August/2002.

Senin, 17 Oktober 2011

Majalah Baru: "Pink" Tahun 2011






Penerbit: PT Media Anak Negeri. Alamat Redaksi: Jalan Kejayaan Raya Blok 9 No. 6, Depok, Jawa Barat. Editor-in-Chief: Lukas Dwi Riyanto. Managing Editor: Gabriel Radja Dava. Artistic Editor: Nur Syansul. Editorial Staff: Matthew Habel. Layout & Graphic: Muhamad Ali S. Fotographer: Ediesoemartono. General Manager: Heristy Julia Rachmatin. Accounting: Winarsih. Circulation Manager: Heri Purwanto. Circulation Staff: Iwan; Kelana; Anjasmara; Budi. Kepala Biro Jawa Timur: Elliyanto. Staff: Dewa Daniswara; Ganda Dedhan.

Motto: Panduan Eksplorasi Buah Hati Anda. Isinya ada dongeng, belajar menggambar, mewarnai, mengenal daerah, belajar berhitung, cerita pendek, puzzle, dan lain-lain.

Majalah yang tampak di blog adalah Edisi No. 2/Tahun 2011. Harga: Rp. 15.000,- (Jawa) dan Rp. 17.500,- (Luar Jawa).

Sabtu, 15 Oktober 2011

Majalah Lama: "Music Book Selections" Tahun 2004






Publishing: Hanbaltis Productions. Alamat Redaksi: Jl. Tebet Raya No. 9 C, Jakarta Selatan 12810. Executive Management: Shechan Shahab. Managing Director: Muktie Sutrisno. Company Secretary: Andriani. Finance: Doni Setiabdi. Advertising & Promotion: Wulan Waworuntu; Risdyanto. General Administration: Munajat; Titi. Chord/Coordinator: Ato T Prahasto. Graphic Design: Ariadevita C. Illustration: Great Riyadi. Script & Lyrics: J-Bhenx. Production Property: Devery Sarayar. Circulation: Emma Dewi Mayvajani (Coordinator); Gunawan; M. Yunus Bonart; Suhili. Property: Faisal (Coordinator); Denny; Nano.

Isinya adalah lagu-lagu lengkap dengan chord-nya. Baik lagu Indonesia maupun asing. Selain itu, ada juga kuis yang berkaitan dengan dunia musik.

Majalah yang tampak di blog adalah Volume 103/Tahun IX/2004. Harga: Rp. Rp. 9.500,- (Jawa) dan Rp. 10.000,- (Luar Jawa).

Jumat, 14 Oktober 2011

Majalah Gratis: "Gema" Tahun 2000





Penerbit: PT Petrokimia Gresik (Persero). Alamat Redaksi: Jl. Jend. Akhmad Yani, Gresik. Penasehat: Dewan Komisaris; Dewan Direksi PT Petrokimia Gresik. Ketua Pengarah: Drs. Walujo Pudjiono, Ak. Ketua Penyunting: Drs. Lutfi Hutomo. Penyunting: Muhammad Chotib. Administrasi: Biro Humor; Bagian Protokol. Distribusi: Bagian Penerangan.

Isinya, selain berita aktivitas perusahaan, juga ada beberapa artikel umum lainnya. Dalam edisi ini, misalnya, ada tulisan tentang Interaksi Budaya Baru Iptek dan Industrialisasi oleh Ir. Subagio Hariyanto, IPM. Dan lain-lain.

Majalah yang tampak di blog adalah edisi No. 204/Tahun XIX/2000. Cover Depan: Presiden Abdurrahman Wahid sedang melakukan panen, disaksikan oleh Menteri Pertanian, Mendagri, dan Direktur Utama PT Petrokimia Gresik.

Majalah Baru: "Nakhoda" Tahun 2011






Penerbit: Ikatan Nakhoda Niaga Indonesia (INNI). Alamat Redaksi: Jl. Cikini Raya No. 8, Menteng, Jakarta Pusat 10330. Penanggung Jawab / Pemimpin Umum: Capt. H. Andi Pancha, M.Mar. Pemimpin Redaksi: Capt. H. Rubianto, M.Mar. Wakil Pemimpin Redaksi: Capt. Doerijat Rasjad, SH, MM. Redaktur Pelaksana: Capt. Slamet Juhari. Redaktur: R. Syaifullah. Sekretaris Redaksi: Agus Hutabarat. Staf Redaksi: Harjono; Poernamadji; Asieh. Fotografer: Burhanuddin. Artistik dan Produksi: M. Suto. Manager Perusahaan: A. Atmi, J. Manager Marketing & Iklan: Albert Lapian; Tri Winarsih. Manager Sirkulasi: Farhan Nandi Putra.

Terbit sejak Juni 2010. Isinya adalah artikel-artikel tentang dunia bahari. Kali ini merepa membuat tulisan agak panjang tentang Prosedur Tetap (Protap) Anta pembajakan di laut. Halaman majalah ini masih tipis: 24 halaman (termasuk cover).

Majalah yang tampak di blog adalah Edisi 002/Agustus/Tahun II/2011. Harga: Rp. 10.000,-

Rabu, 12 Oktober 2011

Majalah Lama: "Madjalah Kesehatan Angkatan Perang" Tahun 1955





Dikeluarkan Oleh: Dokter-dokter Djawatan Kesehatan Angkatan Darat; Djawatan Kesehatan Angkatan Udara; dan Djawatan Kesehatan Angkatan Laut Republik Indonesia. Alamat Redaksi: Rumah Sakit Pusat Angkatan Darat, Djalan Dokter Abdul Rachman Saleh, Djakarta. Komisi Redaksi: Prof. Dr. R.D. Asikin (Wakil Penasehat ESP AD, Ahli Penyakit Dalam); Komodir Muda Udara S. Hardjoloekito (Dokter Angkatan Udara); Let. Kol. Oepomo (Dokter DK Angkatan Laut); M. Djoewari (Ahli Penyakit Kulit dan Kelamin RSP Angkatan Darat). Penanggun Djawab: Let. Kol. Satrio (Dokter DK AD). Penulis: Kapt. R.M. Harjono Tjokrosudirdjo, Drs. Med. Tata Usaha: Kapt. R.A. Jusuf Djaja Kusuma, Drs. Med.

Isinya adalah tulisan-tulisan yang berkaitan dengan kesehatan, tetapi yang berkaitan dengan dunia militer. Dalam edisi ini,, misalnya, Let. Kol. Sujoto menulis dengan judul "Pemeliharaan Luka-luka di Dalam Pertempuran". Lalu J.F. Ort menulis dengan judul "Pengangkutan Korban Pertempuran". Dan lain-lain.

Majalah yang tampak di blog adalah edisi No. 1/Tahun 5/Januari 1955.

Selasa, 11 Oktober 2011

Majalah Lama: "Djiwa Baru" Tahun 1962



Penerbit: Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Gadjah Mada. Alamat Redaksi: Univesitas Gadjah Mada di Bulaksumur, Jogjakarta. Pengelola: Tak ada keterangan spesifik.

Isinya adalah artikel-artikel yang berkaitan dengan dunia pendidikan. Dalam edisi ini, misalnya, ada tulisan Drs. S. Bradjanagara yang berjudul "Ilmu Pendidikan dan Sistem pendidikan untuk Bangsa Kita". Lalu Drs. Sunardi menulis dengan judul "Bagaimana Belajar yang Baik di Perguruan Tinggi". Dan lain-lain.

Catatan: Selain majalah ini, juga ada majalah lain yang bernama "Djiwa Baru". Sama-sama majalah pendidikan, sama-sama dari Jogjakarta. Tapi penerbitnya lain, dan alamat redaksinya lain. Majalah tersebut bisa juga dilihat di blog ini.

Majalah yang tampak di blog adalah edisi No. 4/Tahun X/April 1962. Harga: Rp. 4,5,-

Senin, 10 Oktober 2011

Majalah Baru: "Info Citra Palem" Tahun 2011






Penerbit: PT Media Komunitas Serpong. Alamat: Jl. Raya Serpong, Ruko Sutera Niaga III, Blok C No. 6, Serpong, Tangerang 15326. Penanggung Jawab dan Pemimpin Redaksi: Sukardi Dharmawan. Wakil Pemimpin Redaksi: R. Yohanes Adhie Chandra. Redaktur: Irfan Laskito. Sidang Redaksi: Sukardi Dharmawan; Yohanes A.C.; Denny H; Ichwan Hasanudin; Hanafie; Ari Astriawan; Hari Sudibyo; Irfan Laskito. Reporter: Saipul Milah. Fotografer: Gatot Wardono. Artistik: Yunanta Didik Matofana; Fransesco Pandu D; Nasrullah Numan; Agung Trisno; Ahmad Muhaimin; Bayu Wiza. Sekretaris Redaksi: Sari Hermalia Putri. Pemimpin Perusahaan & Direktur: Sukardi Dharmawan. Kepala Bagian Pemasaran: Julian David. Kepala Seksi Iklan: A. Riza. Account Executive: Dimas. Traffic: Isnaldi Utih; Erwin Wahyu H; Ramzanullah; Ratna Yuliana. Customer Service: Rani Rahmi (Koordinator); Maria. Promosi & Sirkulasi: Herry Saputra.

Motto: Info Komunitas Kawasan Citra Palem. Majalah ini masih satu group dengan majalah Info Gading. Seperti majalah komunitas di daerah lain, majalah ini berisi berbagai informasi yang ada di hunian Citra Palem. Mulai dari tempat usaha, pendidikan, event, juga profil orang.

Majalah yang tampak di blog adalah Edisi 24/Tahun III/September 2011. Harga: Rp. 20.000,-

Minggu, 09 Oktober 2011

Majalah Baru: "Mickey Mouse" Tahun 2000







Penerbit: PT Elex Media Komputindo. Alamat Redaksi: Jl. Palmerah Selatan No. 24-28, Jakarta 10270. Redaksi: Tyas S. Widyastuti; Aluisius Arisubagijo. Artistik: T. Nurdjito; Murtani. Pemasaran / Distribusi: E. Laras Husodo; Susetyo. Iklan: Florentina Ary W. Bagian Langganan: Rahayu Widyawati.

Motto: Media Anak-anak Aktif & Kreatif. Majalah ini lisensi dari Diseney Enterprise, Inc. Isinya ada cerita pendek, cerita bergambar, tokoh dunia, ilmu pengetahuan populer, permainan, kuis, dan lain-lain. Dalam edisi ini ada bonus jadwal mata pelajaran.

Majalah yang tampak di blog adalah Edisi 6/Tahun II/2000. Harga: Rp. 7.000,-

Majalah Gratis: " Isra' " Tahun 2009






Penerbit: Pusat Studi HAM Universitas Islam Indonesia Yogyakarta. Alamnat Redaksi: Pusham UII, RT 13 RW 35 Gang Bakung No. 517 A, Banguntapan, Bantul, Yogyakarta. Penanggung Jawab: Eko Prasetyo, SH. Pemimpin Redaksi: Moh. Syafi'ie, SH. Editor: Tri Guntur Narwaya, M.Si.; Mohammad Ridha, A.Ag.; Sobirin Malian, SH., MH. Redaksi: Iman Widodo; Eman Sulaeman; Pujiati. Layout & Disain Grafis: Wawan, S.Sn. Fotografi: Rano 'Bukan' Karno. Kontributor: M. Zuhdan; Dian Yanuardy; Fathurrahman.

Isinya ada opini, kajian, profil tokoh Islam, sastra, dan masalah-masalah aktual lainnya. Kali ini mereka membuat tulisan agak panjang tentang Aktivis Islam dan Partai Politik. Beberapa nama rubriknya, antara lain, Aktualita; Refleksi; Iqra'; Perspektif; dan lain-lain.

Majalah yang tampak di blog adalah Edisi 04/Januari 2009.

Sabtu, 08 Oktober 2011

Majalah Baru: "Mitra Skizofrenia" Tahun 2004




Penerbit: Seksi Skizofrenia PP PDSKJI. Alamat Redaksi: Bagian Psikiatri FKUI, Jl. Salemba Raya No. 6, Jakarta Pusat. Penasehat: Prof. Dr. Sasanto Wibisono, SpKJ. Pemimpin Umum: Dr. Irmansyah, SpKJ. Pemimpin Redaksi: Dr. Albert Maramis, SpKJ. Wakil Pemimpin Redaksi: Dr. Nurmiati Amir, SpKJ. Redaktur Pelaksana: Dr. Ariswenni S.A. Dewan Redaksi: Dr. Irmansyah, SpKJ; Dr. Heriani, SpKJ; Dr. Suryo Dharmono, SpKJ; Dr. Nurmiati Amir, SpKJ; Dr. Albert Maramis, SpKJ. Editor: Dr. Feranindhya Agiananda; Dr. Adhi Wibowo. Layout Artist: Nunu' P. Nugroho. Bagian Dana, Iklan dan Promosi: Dr. Irmia K., SpKJ; Dr. Yenny D.P., SpKJ. Bagian Sirkulasi: Dr. Agung. Kontributor: DR. Dr. Yul Iskandar, SpKJ;Dr. W. Caroline; Maria Suharyanto. Sekretariat: Diana Lindasari; Ervina.

Motto: Media Informasi Skizofrenia dan Gangguan Sejenis. Isinya, tentu aneka hal yang berkaitan dengan gangguan Skizofenia tersebut. Ada yang berupa kajian ilmiah, tips, jumpa pakar, profil dokter, kisah nyata, dan lain-lain.

Majalah yang tampak di blog adalah Edisi 9/Agustus-Oktober 2004. Harga: Rp. 5.000,-

Jumat, 07 Oktober 2011

Majalah Lama: "Warta Koperasi" Tahun 1971





Penerbit: Induk Koperasi Pegawai Negeri. Alamat Redaksi: Djalan Panglima Polim 5-7, Kebajoran Baru, Djakarta. Penasehat: Dr. H. Moh. Hatta; M. Sarbini; Margono Djojohadikusumo; Prof. R.S. Soerja Atmadja; R.S.W. Amiarsa. Pemimpin Umum: R.P. Soeroso. Wakil I: Drs. J.H. Naiborhu. Wakil II: Muslim Tumangger B.A. Pemimpin Redaksi / Penanggung Djawab: Drs. Soeradjiman. Wakil Pemimpin Redaksi / Penanggung Djawab: R. Tosim Djajaatmadja. Dewan Redaksi: Drs. Suradjiman; R. Tosim Djajaatmadja; Kamaralsjah; R. Soembono Prawirodirdjo; Marijun Soedirohadiprodjo; Djajasutisna; Nursalim R.; Soemardiono BSc.; Drs. AS Rodja; Sjahrial. Pembantu Tetap / Ahli: E.D. Damanik. Kepala Tata Usaha: Tommy Sutama B.A.

Isinya adalah aneka artikel yang berkaitan dengan dunia koperasi. Selain itu, banyak juga tulisan umum lain. Misalnya, tentang cara menyuntik ayam. Lalu teknik meningkatkan penjualan, peraturan pemerintah, teka-teki silang, agama, dan lain-lain.

Majalah yang tampak di blog adalah edisi No. 4 - /Tahun XVI/1971. Cover Depan: Bapak R. Bei Patih Aria Wirjaatmadja (Perintis dan pendiri Bank Kredit Pertanian dan Perkoperasian di Indonesia).

Kamis, 06 Oktober 2011

Majalah Baru: "Inteligensia" Tahun 2001




Penerbit: Universitas Gunadarma. Alamat Redaksi: Jl. Margonda Raya No. 100, Pondok Cina Depok 16424. Pemimpin Umum: Prof. Suryadi HS,SSI.MMSI. Pemimpin Redaksi: Drs. Bunawan, SE, MM. Redaktur Pelaksana: Kristianus Liem. Redaktur: Djamil Djamal MN-WI. Staf Redaksi: Drs. Utut Adianto, GM; Drs. Hendry Jamals, MN-WI; Mukmin Panggabean, MN-WI; Aditya A.P. MN-WNO; M. Husen Nawawie, WN. Perwajahan: M. Najib Gazali. Sirkulasi: M. Azzam Zoeber; Nike; Imel; Dwi.

Motto:Memacu Berpikir & Menganalisis. Ini adalah majalah catur. Maka, isinya adalah aneka informasi seputar masalah catur. Ada profil tokoh, event pertandingan catur, strategi catur, dan lain-lain.

Majalah yang tampak di blog adalah Edisi 03/Tahun I/2002. Harga: Rp. 9.800,- (Jawa). Cover Depan: Antoaneta Stefanova.

Rabu, 05 Oktober 2011

Majalah Gratis: "Swara Diklat" Edisi Perdana





Penerbit: Badan DIKLAT Propinsi Jawa Timur. Alamat Redaksi: Jl. Balongsari Tama Tandes, Surabaya. Pelindung: H. Imam Utomo S (Gubernur Jawa Timur). Penanggung Jawab: Sjahrazad Masdar (Kepala Badan DIKLAT Propinsi Jawa Timur). Pemimpin Redaksi: YB. Budi Iswanto (Wakil Kepala Badan DIKLAT Propinsi Jawa Timur). Wakil Pemimpin Redaksi: Bagus Pudjiono (Kepala Bidang Perencanaan dan Pengembangan). Sekretaris Redaksi: Tri Retno Widiyanti. Dewan Redaksi: Pejabat Struktural & Widyaiswara. Staf Redaksi: Staf Bidang Renbang. Editing: Ramliyanto; Aris Mukiyono. Fotografer: M. Bashori. Disain Grafis & Ilustrasi: Trimila Wahyuningsih; Erna Andriani.

Motto: Menuju Good Governance & Clean Government. Media ini dimaksudkan sebagai sarana komunikasi dan informasi mengenai kediklatan, serta turut memperkaya wacana dalam bidang pemerintahan dan pembangunan. Juga diharapkan bisa menjadi elemen stimulatif bagi pemberdayaan aparatur pemerintah. Kali ini, mereka membuat tulisan agak panjang mengenai Otonomi Daerah.

Majalah yang tampak di blog adalah Edisi I/Perdana/Juli 2001.

Selasa, 04 Oktober 2011

Majalah Gratis: "Perspektif" Edisi Perdana




Penerbit: BAPPEDA Propinsi Jawa Timur. Alamat Redaksi: Jl. Pahlawan No. 108-110, Surabaya. Penasehat: Ir. Hadi Prasetyo, ME. Penanggung Jawab: Ir. Esther Rumpa, MM; Ir. Moch. Ardi Prasetiawan, MEng; Yuniarti, SH, Msi; Ir. Taufik Kartiko, Msi; Ir. Suci Purnomo, MM. Pemimpin Redaksi: Ir. Budi Setiawan, MMT, ME. Wakil Pemimpin Redaksi: Ir. Sahid H Umarsidik, MT. Sekretaris: Ir. Sigit Panuntun, Msi. Anggota Dewan Redaksi: Ir. Subangto, MT; Ir. Sri Hardriyanti, MMT; Ir. Jumadi, MMT; Drs. Didik Arief Hudiono, Msi; Drs. Mulyatno; Ir. Hukmia Airlanggiwati, MMA; Drh. Gatot Prawoto; Ir. Siti Karimah, Msi; Abdul Makkah, SE; Ir. Achmad Solehan, Msi; Ir. Muhammad Anas, MM; Dra. Sulistijowati; Dyah Susilowati, SP; Nurareni Widyastuti, SE, Msi; Nurhadi, SH. Managing Editor: Imam Baehaqie Abdullah. Disain Grafis, Compugrafic & Ilustrator: Swartato. Fotografer: Imam Suyuti.

Isinya aneka artikel yang berkaitan dengan pembangunan, situasi sosial ekonomi, lingkungan hidup, aktivitas pemerintah Jawa Timur, profil tokoh, dan lain-lain.

Majalah yang tampak di blog adalah Edisi 1/Tahun 2009.

Senin, 03 Oktober 2011

Jurnal: "Forum Inovasi" Edisi Perdana







Penerbit: Forum Inovasi dan Kepemerintahan yang Baik Program Pascasarjana-PSIA Universitas Indonesia. Alamat Redaksi: Jl. Pinang Emas I F/10, Pondok Indah, Jakarta 12310. Dewan Pengarah: Prof. Dr. Azhar Kasim, MPA.; Prof. Dr. Bhenyamin Hoessein, SH.; Prof. Dr. Martani Huseini, MBA.; Hans Goran Antlov; Ir. Syahrir Bakar, MSc. Pemimpin Redaksi: Ihsanuddin Usman. Redaktur Pelaksana: Wisnu Wardana. Sidang Redaksi: Wening Triani; Sarmaida Pardede. Disain Grafis & Produksi: Abdurrahman Firmansyah.

Motto: Capacity Building & Good Governance. Jurnal ini dibiayai oleh Ford Foundation. Dimaksudkan untuk turut serta dalam perjuangan menjadikan Indonesia menjadi sebuah negara yang adil dan beradab di kancah pergaulan dunia. Mengenai isi edisi ini, bisa dibaca di halaman depan jurnal ini.

Jurnal yang tampak di blog adalah Volume 1/Perdana/November 2001.

Minggu, 02 Oktober 2011

Majalah Baru: "Hang Out Jakarta" Tahun 2011





Penerbit: PT Mondo Media Dinamika. Alamat Redaksi: The Habibie Center, 1st Floor, Jl. Kemang Selatan No. 98, Jakarta Selatan 12560. Publisher / Managing Director: Suyitno Hadisusanto. Managing Editor: Timothy Laksmana. Editors: Vanya Satiti; Fauzya Harahap. Contributors: Rian Farisa; Mariam Ferdiana; Fadly Molana. Senior Designer: Ayunda Nurfitriasa. Designer: Ahmad Ardiansah. Photographer: Rio Al Hasymi. Sales Manager: Silvan Perrico. Sales Executives: Meldaniar; Michael Petit. Sales Admin Officer: Alip Rustanto. Marketing Manager: Indra Gunawan. Circulation: Dahlia Albert. Finance & Admin Manager: Yadi Supriadi. Finance: Wahyudi. IT: Endra Yanuar Prasetyo. GA Officer: Anwar Badar.

Motto: Your Essential Reference for Lifestyle. Isinya ada soal film, musik, kuliner, fashion, tempat wisata, event yang ada di Jakarta, profil orang, dan masih banyak lagi.

Majalah yang tampak di blog adalah Edisi 06/September 2011. Harga: Rp. 25.000,-

Sabtu, 01 Oktober 2011

Majalah Lama: "Pusat Perpustakaan Angkatan Darat" Tahun 1964




Penerbit: Pusat Sedjarah Angkatan Darat. Alamat: Djalan Belitung No. 6, Bandung. Pengelola: Tak ada keterangan spesifik.

Seperti tertulis di sampul depannya, majalah ini menyajikan sari artikel-artikel penting dari Perpustakaan Angkatan Darat yang perlu diketahui oleh penjabat-pejabat Angkatan Darat. Isinya banyak peristiwa bersejarah dan pengetahuan tentang dunia militer, baik militer Indonesia maupun luar negeri.

Dalam edisi ini, dimuat Manifesto Tentara Pembebas Rakyat Tiongkok Oktober 1947 oleh Mao Tse Tung. Tulisan ini diterjemahkan dari Selected Military Writings of Mao Tse Tung oleh Lettu. Drs. Laharnas Jacoub. Lalu dimuat nukilan buku The European Satelites karya tentara AS Kol. Louis B. Ely. Isinya tentang kekuatan militer negara-negara satelit Uni Soviet di Eropa. Dan masih banyak artikel penting lainnya.

Majalah yang tampak di blog adalah edisi PA 12/Tahun 1964. Harga: Rp.30,-

Majalah Lama: "Criterium" Tahun 1958







Penerbit: Senat Mahasiswa Perguruan Tinggi Agama Islam Negeri (PTAIN). Jogjakarta. Alamat Redaksi: Djalan Sumbing No. 6, Jogjakarta. Dewan Pimpinan: Kafrawi; Hasan Basry; Sidik Sudarsono. Pemimpin Redaksi: Sidik Sudarsono. Sekretaris Redaksi: D. Sumardono. Staf Redaksi: Nur Anas Djamil; Zaini Muchtarom; Moh. Sjukrie; Badrijah. Pembantu Luar Negeri: H.A. Timur Djaelani (Canada); Zaini Dahlan cs (Wgypt); A. Karim Halim cs (Irak). Ilustrator: Z.A. Sjis. Djuru Potret: M. Badrun Amien. Administrasi: Mas'udi; Moh. Badry; Jusuf Abbas.

Ini adalah majalah bulanan untuk mahasiswa dan pemuda. Isinya cukup beragam. Ada soal agama, sastra, berita kampus, dan lain-lain. Dalam edisi ini, misalnya, ada tulisan berjudul "Pernapadan Dunia Islam" oleh Sjafa'at. Lalu Tan Bie Hun menulis agak panjang tentang "Orang Baduj". Kemudian Zaini Dahlan menulis "Bentuk-bentuk Baru dalam Sastra Arab". Dan lain-lain.

Majalah yang tampak di blog adalah edisi No. 5/Tahun IV/Mei 1958. Harga: Rp. 2,50.